Pengrajin Lurik Naik Umroh | Podcast Bertamasya Spesial Yogyakarta
Ilham ajak Insan Muda keliling Yogyakarta dalam rangka "Cuti Berbagi Yogyakarta". Podcast Bertamasya episode spesial kali ini, Ilham bertemu dengan Bu Suyatmi seorang pengrajin lurik di Klaten. Intervensi Dompet Dhuafa dalam menyalurkan zakat produktif melalui modal usaha bagi para pengrajin
Dompet Dhuafa Dorong Keswadayaan Lokal dan Kewirausahaan dengan Pendekatan Budaya
YOGYAKARTA — Dompet Dhuafa bekerja sama dengan Trubus Bina Swadaya kembali menyelenggarakan serial Fokus Group Discussion (FGD) Budaya dan Pemberdayaan di Grand Hotel Yogyakarta pada Rabu (24/7/2024). FGD kali ini mengusung tema “Keswadayaan Lokal dan Etos Kewirausahaan” yang dihadiri oleh GKR Mangkubumi selaku